KATA PENGANTAR Puji syukur saya panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa,karena atas berkat dan rahmat-Nya, saya dapat menyelesaikanbuku ini. Penulisan buku merupakan buah karya dari pemikiranpenulis yang diberi judul “Buku Ajar Perpajakan”. Saya menyadaribahwa tanpa bantuan dan bimbingan dari berbagai pihak sangatlahsulit bagi saya untuk menyelesaikan karya ini. Oleh karena itu, sayamengucapkan banyak terima kasih pada semua pihak yang telahmembantu penyusunan buku ini. Sehingga buku ini bisa hadir dihadapan pembaca. Penulis menyadari bahwa buku ini masih jauh darikesempurnaan. Oleh karena itu kritik dan saran yang membangunsangat dibutuhkan guna penyempurnaan buku ini. Akhir kata sayaberharap Tuhan Yang Maha Esa berkenan membalas segalakebaikan semua pihak yang telah membantu. Semoga buku ini akanmembawa manfaat bagi pengembangan ilmu pengetahuan.
©2024 Repository Saburai. All rights reserved